Kata-kata berikut ini pasti sering digunakan pada kegiatan transaksi perdagangan sehari-hari. Bagi AsalBaca yang belum tahu Ada baiknya mengetahui kata-kata di bawah ini karena mungkin suatu saat akan berguna.
- jigoh sama dengan dua puluh lima rupiah
- gocap sama dengan lima puluh rupiah
- cepek sama dengan seratus rupiah
- nopek sama dengan dua ratus rupiah
- gopek sama dengan lima ratus rupiah
- seceng sama dengan seribu rupiah
- noceng sama dengan dua ribu rupiah
- goceng sama dengan lima ribu rupiah
- ceban sama dengan sepuluh ribu rupiah
- noban sama dengan dua puluh ribu rupiah
- goban sama dengan lima puluh ribu rupiah
- cepekceng sama dengan seratus ribu rupiah
- nopekceng sama dengan dua ratus ribu rupiah
- gopekceng sama dengan lima ratus ribu rupiah
Today's Quote :::
"Jika kamu tak menghargai dirimu sendiri, orang lain tak akan pernah menghargaimu. Jangan sampai kehilangan dirimu yang berharga."
- pepatah
Are you using mobile device?
Are you using mobile device?
Wednesday, January 19, 2011
Kamus Dagang Bahasa CinaSehari-hari di Indonesia
2011-01-19T14:41:00+07:00
LiMiN
tahukah kamu?|
Subscribe to:
Post Comments (Atom)